LOTS Trading Club™ | lots.co.id
Lautandhana Securindo | YJ
Investor Reference 8 Aug 2012
Saham dan komoditas global meneruskan penguatannya ke level tertinggi baru dalam beberapa pekan. Rencana ECB melakukan bond buying masih menjadi penopang utama naiknya indeks harga. Sementara melemahnya indikator perekonomian Jerman makin memperkuat keyakinan pasar atas direalisasikannya rencana ECB tersebut.
Investor mulai lega melihat kemajuan di pasar tenaga kerja dan sektor perumahan Amerika. Rasanya tidak akan banyak tuntutan terhadap The Fed dalam FOMC mendatang. Sedangkan di Eropa, kita juga telah melihat effort yang cukup besar dari ECB dan pemimpin 17 negara euro untuk menangkal krisis. Adapun China, kenapa kami merasa bahwa apa yang telah dilakukan PBoC dengan 3x penurunan GWM dan 2x rate cut belum cukup untuk menahan pelemahan GDP growth-nya.
China akan merilis dua data pentingnya besok, yaitu data inflasi dan industrial production untuk bulan Juli. Output industrial diprediksi tumbuh 9,7%, sedikit naik dari 9,5% di Juni namun masih jauh dibawah average 14% empat tahun terakhir. Perkiraan inflasi turun dari 2,2% di Juni menjadi 1,7% sehingga memberi keleluasaan bagi PBoC untuk kembali melonggarkan kebijakan moneternya.
Sementara itu di Jakarta, investor belum menunjukkan kepercayaan diri layaknya negara yang ditakdirkan untuk menjadi besar. Goldman Sachs memasukkan Indonesia sebagai salah satu calon negara dengan pertumbuhan ekonomi terbesar dimasa depan menggantikan BRIC. Bersama Mexico, Korea Selatan dan Turki, Indonesia tergabung dalam MIST untuk menggeser BRIC.
Upgrade bandara Soetta menjadi aerotropolis, jembatan Selat Sunda, tol Trans Jawa dan Sumatera, track ganda rel kereta di pantura adalah beberapa proyek infrastruktur sebagai awal yang baik. Juga tidak ada alasan menunda keluarnya juklak UU Pengadaan Lahan. Saham konstruksi seperti WIKA, ADHI, PTPP dan TOTL oleh karenanya masih berpeluang menguat dalam jangka menengah pendek. Trading Buy.
me @ LOTS Trading Club (LTC)
Rabu, 08 Agustus 2012
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
-
►
2014
(7)
- ► 04/06 - 04/13 (1)
- ► 03/09 - 03/16 (1)
- ► 02/23 - 03/02 (1)
- ► 02/16 - 02/23 (1)
- ► 01/19 - 01/26 (1)
- ► 01/05 - 01/12 (2)
-
►
2013
(18)
- ► 12/29 - 01/05 (1)
- ► 07/07 - 07/14 (1)
- ► 05/19 - 05/26 (1)
- ► 04/14 - 04/21 (1)
- ► 03/17 - 03/24 (1)
- ► 02/17 - 02/24 (3)
- ► 02/10 - 02/17 (6)
- ► 01/27 - 02/03 (3)
- ► 01/06 - 01/13 (1)
-
▼
2012
(80)
- ► 12/30 - 01/06 (1)
- ► 12/23 - 12/30 (1)
- ► 12/16 - 12/23 (5)
- ► 12/02 - 12/09 (5)
- ► 11/25 - 12/02 (2)
- ► 11/11 - 11/18 (1)
- ► 11/04 - 11/11 (1)
- ► 10/21 - 10/28 (2)
- ► 10/14 - 10/21 (3)
- ► 10/07 - 10/14 (2)
- ► 09/30 - 10/07 (4)
- ► 09/23 - 09/30 (3)
- ► 09/16 - 09/23 (1)
- ► 09/09 - 09/16 (1)
- ► 09/02 - 09/09 (4)
- ► 08/26 - 09/02 (3)
- ► 08/19 - 08/26 (2)
- ► 08/12 - 08/19 (1)
- ▼ 08/05 - 08/12 (7)
- ► 07/29 - 08/05 (2)
- ► 07/22 - 07/29 (3)
- ► 07/15 - 07/22 (3)
- ► 07/08 - 07/15 (4)
- ► 07/01 - 07/08 (5)
- ► 06/17 - 06/24 (3)
- ► 06/10 - 06/17 (1)
- ► 06/03 - 06/10 (1)
- ► 05/27 - 06/03 (1)
- ► 05/20 - 05/27 (1)
- ► 04/29 - 05/06 (1)
- ► 04/22 - 04/29 (1)
- ► 04/08 - 04/15 (2)
- ► 04/01 - 04/08 (1)
- ► 03/25 - 04/01 (2)
-
►
2011
(3338)
- ► 10/02 - 10/09 (2)
- ► 09/18 - 09/25 (20)
- ► 09/11 - 09/18 (76)
- ► 09/04 - 09/11 (37)
- ► 08/21 - 08/28 (60)
- ► 08/14 - 08/21 (76)
- ► 08/07 - 08/14 (99)
- ► 07/31 - 08/07 (114)
- ► 07/24 - 07/31 (99)
- ► 07/17 - 07/24 (55)
- ► 07/10 - 07/17 (59)
- ► 07/03 - 07/10 (51)
- ► 06/26 - 07/03 (56)
- ► 06/19 - 06/26 (64)
- ► 06/12 - 06/19 (83)
- ► 06/05 - 06/12 (73)
- ► 05/29 - 06/05 (75)
- ► 05/22 - 05/29 (52)
- ► 05/15 - 05/22 (69)
- ► 05/08 - 05/15 (67)
- ► 05/01 - 05/08 (133)
- ► 04/24 - 05/01 (167)
- ► 04/17 - 04/24 (55)
- ► 04/10 - 04/17 (131)
- ► 04/03 - 04/10 (107)
- ► 03/27 - 04/03 (147)
- ► 03/20 - 03/27 (131)
- ► 03/13 - 03/20 (148)
- ► 03/06 - 03/13 (114)
- ► 02/27 - 03/06 (141)
- ► 02/20 - 02/27 (113)
- ► 02/13 - 02/20 (58)
- ► 02/06 - 02/13 (111)
- ► 01/30 - 02/06 (90)
- ► 01/23 - 01/30 (119)
- ► 01/16 - 01/23 (85)
- ► 01/09 - 01/16 (91)
- ► 01/02 - 01/09 (110)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar